Home » » Cara Pembuatan Softener (Pelembut Pakaian)

Cara Pembuatan Softener (Pelembut Pakaian)

Gambar Softener
Pada Postingan terdahulu Kerajinan Home Industry  telah memposting beberapa cara membuat produk untuk kubutuhan rumah tangga seperti: Sabun mandi, Carbol, Detergen Bubuk, Pembuat Sabun Cuci Piring, Sabun Cream Colek dan lain lain  dan kali ini saya akan mencoba berbagi tentang cara membuat Softener atau Pelembut Pakaian.

Aadapun bahan bahan dan komposisi membuat softener adalah sebagai berikut:

Bahan dan takarannya:
  1. Softener flake 50 g
  2. Air panas 1000 cc
  3. Air dingin 500 cc
  4. Fisative/pengikat 5 cc seperti gliserin atau yang lain
  5. Parfum (ekstrak) 5 cc
  6. Alkohol 5 cc
Cara membuat :
Tahap I :
  1. Ambil 1000 cc air masukan ke dalam panci dan panaskan sampai mendidih, masuk softener flax 50 g kedalam air mendidih tersebut.
  2. Kecilkan apinya, aduk camuran diatas sampai homogen(larut), angkat pangi dari pemanas, tambahkan air dingin 500 cc., biarkan gampuran tersebut dingin.
Tahap 2 :
  1. Ambil gelas masukkan fisative 5 cc + alkohol 5 cc+ Parfum 5 cc campur sampai merata
Tahap 3 :
Campurkan hasil tahap 1 dan tahap 2 aduk sampai merata


 Tulisan ini di ambil dari berbagai sumber, selamat mencoba semoga bermanfa'at.
Anda juga dapat menemukan cara Lainnya disini.

Link iklan Lainnya yang mungkin bermanfaat buat anda:

loading...
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukan alamat e-mail anda dibawah ini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Kerajinan Home Industry

Enter your email address:

0 komentar :

Post a Comment

 
Support : Gilang Kencana 99 | Wawasan Insani | TopTan platinum
Copyright © 2013. Kerajinan Home Industry - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger